Merubah Tampilan XP seperti Windows 7 (versi 2)


Windows 7 sekarang sedang populer di kalangan masyarakat. Windows 7 ini merupakan versi terbaru Microsoft Windows yang akan menggantikan Windows Vista. Windows 7 diluncurkan pada tanggal 22 Oktober 2009. Setiap pengguna komputer akan mendapat perlindungan 3 lapis jika ada permintaan mengunduh file dari yang tak dikenal. tapi di postingan saya kali ini saya akan membuat tema 7 tampil di windows xp anda. sbelumnya kita lihat dulu screenshot dibawah ini:

Langsung aja ga usah bertele-tele(bahasa apaan tuhh) haha ..
Cara menginstallnya tinggal baca dibawah ini:
  1. Download dulu tema windows 7 disini.
  2. Lalu anda  instal "UXTheme Multi-Patcher 6.0.exe", kalau belum punya download disini.
  3. Tinggal Double klik pada "7 M1 VS.msstyles Windows" dalam "7 M1 VS Tema \ Windows.
Cukup sekian dulu tips dari saya, saya akan membaca-baca dulu jika ada penemuan lagi maka saya akan postingkan :D 

0 komentar:

Posting Komentar

Copyright © 2014 Tips dan trik informasi teknologi | Designed With By Blogger Templates
Scroll To Top